Monday, January 7, 2013

RESEP EMPUK LAKSA AYAM HARUM

Posted by okemas 3:35 PM, under |
Advertisment
Advertisment

Resep Laksa Ayam Betawi Bogor Singapore Oncom

Resep Empuk Laksa Ayam Di rebus
BAHAN :
• 1 ekor Ayam yang gemuk, direbus sampai empuk
• 2 ons udang, dikupas lalu direbus
• ½ butir kelapa, dibuat santan
BUMBU YANG DIHALUSKAN :
10 butir bawang merah
5 siung bawang putih
10 kemiri
1 sdt ketumbar
Sepotong kunyit
PELENGKAP :
• 2 ons bihun disedu dengan air panas lalu tiriskan
• 3 butir telur rebus
• Salam, sereh
CARA MEMBUAT LAKSA AYAM :
1. Bumbu yang sudah dihaluskan ditumis sampai harum, masukkan ke dalam rebusan ayam dan udang
2. Tambahkan salam, sereh, garam dan sedikit bumbu penyedap.
MENYAJIKAN :
• Hidangkan yang sudah siap langsung disajikan di atas meja makan, dan siap santap.

Advertisment



thumbnail Title: RESEP EMPUK LAKSA AYAM HARUM
Posted by:okemas
Published :2013-01-07T15:35:00+07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
RESEP EMPUK LAKSA AYAM HARUM
Share On :

Posted by: Seo Cara Membuat Resep Masakan Seo Cara Membuat Resep Masakan Atau Kuliner Indonesia Updated at: 3:35 PM

Blog Archive

Blog Archive