Tuesday, January 1, 2013

RESEP HAIO MIE IRISAN DAGING

Posted by okemas 11:23 PM, under |
Advertisment
Advertisment

RESEP HAIO MIE IRISAN DAGING
HAIO MIE - detikfood.com


RESEP HAIO MIE
BAHAN :
1 mangkok irisan daging atau gluten
1 mangkok rebung masak
1/4 mangkok kacang mede
1 sendok makan tepung terigu
1 mangkok taoge
4 mangkok mie
2 mangkok air
1 sendok makan air (*)
1 sendok makan gula
2 sendok makan mentega
1/2 mangkok jamur
BUMBU :
2 sendok makan kecap asin
1 sendok makan gula pasir
1 sendok makan irisan bawang merah
1 sendok makan irisan daun sledri
Garam dan vitsin secukupnya.
CARA MEMASAK HAIO MIE :
• Irisan daging ditumis dengan garam dan mentega sampai merah.
Lalu masukkan sayuran, rebung, taoge, jamur, rajangan daun bawang merah dan seledri.
Tambahkan air dan biarkan mendidih.
• Buatlah adonan dari tepung dengan air lalu masukkan sekali kedalam rebusan sayur.
Bubuhkan kecap asin dan gula. Rebuslah bakmi lalu tiriskan dan digoreng kering.
• Hidangkan sayur di atas bakmi dan ditaburi kacang mede yang digoreng sangan.
(*) untuk adonan tepung / mencairkan tepung

Advertisment



thumbnail Title: RESEP HAIO MIE IRISAN DAGING
Posted by:okemas
Published :2013-01-01T23:23:00+07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
RESEP HAIO MIE IRISAN DAGING
Share On :

Posted by: Seo Cara Membuat Resep Masakan Seo Cara Membuat Resep Masakan Atau Kuliner Indonesia Updated at: 11:23 PM

Blog Archive

Blog Archive